Minggu, 08 Februari 2015

lesson 6



Lesson 6 – Making recommendations (continued)
Pelajaran 6: Mengajukan saran (lanjutan)

Leo: Good evening, Ms White, Mr Webber.
Jack: Good evening, Leo.
Mona: We're going out for dinner now. Could you recommend a good restaurant?
One that's nearby?
Leo: The Golden Lotus is very close. It's famous for its seafood. But, if you like to listen to music while you're eating, I recommend the Pearl Garden Cabaret. It's also within walking distance.
Mona: Oh no, we'd like a quiet restaurant.
Leo: Then I suggest the Golden Lotus. It's just two doors down, on the left.
Mona: Thank you.
Jack: Maybe we could go to the cabaret tomorrow night.
Mona: Good evening. Do you speak English?
Jean: Yes, I do. Do you have a reservation?
Mona: No, we don't.
Jean: This way please.
Jean: Would you like to see a menu?
Mona: Yes, we would, thank you.
Jean: Can I get you anything to drink while you decide?
Jack: I'll have a light beer, thank you.
Jean: Local or imported?
Jack: Do you have Australian?
Jean: Yes, we do.
Jack: I'll have Australian thanks.
Mona: Just a bottle of water for me, thank you.
Jean: Certainly.
L1: Sekarang kita lanjutkan dengan Pelajaran Keenam: Mengajukan Saran, dengan terjemahannya.
Jean: Your beer, sir.
And water for you, madam. Now, are you ready to order?
L1: Ini bir untuk Bapak. Dan ini air untuk Ibu. Apakah sudah siap memesan sekarang?
Jack: It all sounds so good. What do you recommend?
L1: Semuanya kelihatannya enak. Mana yang anda sarankan?
Jean: The Crispy Fish is very popular. It comes with a ginger sauce.
L1: Ikan Goreng Kering sangat populer. Dihidangkan dengan saus jahe.
Jack: I'll have Crispy Fish then.
L1: Kalau begitu, saya pesan Ikan Goreng Kering.
Mona: Is the Garlic Chicken very hot?
L1: Apakah Ayam Masak Bawang Putihnya pedas?
Jean: Yes, it is. All the dishes in red are quite hot
L1: Ya. Semua hidangan yang ditulis merah cukup pedas.
Mona: Oh. Could I have the Garlic Chicken without the chillies?
L1: Oh. Bolehkan saya memesan ayam masak bawang putih tanpa cabe?
Jean: Yes of course.
L1: Ya, tentu saja.
L1: Coba perhatikan bagaimana Jean menyarankan Ikan Goreng Kering:
Jean: The Crispy Fish is very popular.
L1: Ikan Goreng Kering sangat populer.
L1: Dalam pelajaran yang lalu, kita mendengar Leo menyarankan the Golden Lotus restaurant begini:
Leo: It's famous for its seafood.
L1: Restoran itu terkenal dengan hidangan makanan lautnya.
L1: Dengan cara ini, Leo menjelaskan sarannya dengan mengutip pendapat umum.
Sekarang mari kita berlatih. Coba dengarkan dan ulangi.
Eng: Very popular.
It's very popular.
Famous.
It's famous for its seafood.
L1: Sekarang, mari kita dengarkan kembali percakapan tadi. Anda akan diberi waktu untuk mengulang kalimat Jean.
Jean: Your beer, sir.
Jean: And water for you, madam.
Jean: Now, are you ready to order?
Jack: It all sounds so good. What do you recommend?
Jean: The Crispy Fish is very popular.
Jean: It comes with a ginger sauce.
Jack: I'll have Crispy Fish then.
Mona: Is the Garlic Chicken very hot?
Jean: Yes, it is.
Jean: All the dishes in red are quite hot.
Mona: Oh. Could I have the Garlic Chicken without the chillies?
Jean: Yes of course.
L1: Anda sedang mendengarkan "Bahasa Inggris Pariwisata" dari Radio Australia.
Eng: Lesson six. Making Recommendations.
L1: Pelajaran Keenam. Mengajukan saran.
Coba dengarkan baik-baik, kata-kata baru dan ungkapan dalam percakapan berikut dengan terjemahannya.
Jean: Would you like any appetisers?
L1: Apakah anda ingin memesan makanan pembuka?
Mona: No, thank you. But we'd like a plate of steamed vegetables with our meal.
L1: Tidak, terima kasih. Tetapi kami ingin tambahan sepiring sayuran
yang dikukus.
Jean: Fine. And would you like boiled or coconut rice with that?
L1: Baik. Dan anda ingin nasi biasa atau nasi lemak?
Mona: Boiled please.
L1: Nasi biasa.
Jack: I'll have coconut rice please.
L1: Saya ingin nasi lemak.
Jean: Fine. Will there be anything else?
L1: Baik. Ada lagi?
Mona: No thank you.
L1: Tidak, terima kasih.
L1: Kalau anda sulit mengucapkan bunyi "s" pada akhir sebuah kata, usahakan mengucapkannya pada awal dari kata berikutnya. Misalnya "Thanks a lot" yang artinya terima kasih banyak.
Coba ucapkan "lot "
Ucapkan "sa"
Sekarang ucapkan : "sa lot"
"sa lot"
"sa lot"
Sekarang ucapkan "thank sa lot"
"Thank sa lot!"
Anda sendiri mungkin tidak merasakan perbedaannya, tetapi orang yang
mendengarkan pasti akan mendengar perbedaannya. Coba rekam sendiri, dan anda akan heran, ucapan anda terdengar jauh lebih jelas.
Mari kita coba beberapa contoh dari pelajaran ini:
Coba dengarkan dan ulangi.
L1: Yes, I will.
Eng: Yes, I will.
"Si "
"Si "
"Si will"
"Si will"
Yes I will.
Yes I will.
L1: There's no beer.
Eng: There's no beer.
"Sno"
"Sno"
"Sno beer"
"Sno beer"
There's no beer.
Yes it beer.
L1: …the dishes in red.
Eng: …the dishes in red.
"Zin"
"Zin"
"zin red"
…the dishes in red.
…the dishes in red.
L1: It's also nearby.
Eng: It's also nearby.
"Sorl"
"Sorl"
"Sorlso"
"Sorlso"
"Sorlso nearby"
"Sorlso nearby"
It's also nearby.
It's also nearby.
L1: Sekarang coba dengarkan dan ulangi bagian terakhir dari percakapan. Anda akan diberi waktu untuk mengulangi setiap kalimat Jean.
Jean: Would you like any appetisers?
Mona: No, thank you. But we'd like a plate of steamed vegetables
with our meal.
Jean: Fine.
Jean: And would you like boiled or coconut rice with that?
Mona: Boiled please.
Jack: I'll have coconut rice please.
Jean: Fine. Will there be anything else?
Mona: No thank you.
L1: Sekarang coba dengarkan seluruh percakapan Mengajukan Saran dari Pelajaran Kelima dan Keenam.
Leo: Good evening, Ms White, Mr Webber.
Jack: Good evening, Leo.
Mona: We're going out for dinner now. Could you recommend a good restaurant?
One that's nearby?
Leo: The Golden Lotus is very close. It's famous for its
seafood. But, if you like to listen to music while you're eating, I
recommend the Pearl Garden Cabaret. It's also within walking
distance.
Mona: Oh no, we'd like a quiet restaurant.
Leo: Then I suggest the Golden Lotus. It's just two doors down, on the left.
Mona: Thank you.
Jack: Maybe we could go to the cabaret tomorrow night.
Mona: Good evening. Do you speak English?
Jean: Yes, I do. Do you have a reservation?
Mona: No, we don't.
Jean: This way please.
Jean: Would you like to see a menu?
Mona: Yes, we would, thank you.
Jean: Can I get you anything to drink while you decide?
Jack: I'll have a light beer, thank you.
Jean: Local or imported?
Jack: Do you have Australian?
Jean: Yes, we do.
Jack: I'll have Australian thanks.
Mona: Just a bottle of water for me, thank you.
Jean: Certainly
Jean: Your beer, sir.
And water for you, madam. Now, are you ready to order?
Jack: It all sounds so good. What do you recommend?
Jean: The Crispy Fish is very popular. It comes with a ginger sauce.
Jack: I'll have Crispy Fish then.
Mona: Is the Garlic Chicken very hot?
Jean: Yes, it is. All the dishes in red are quite hot.
Mona: Oh. Could I have the Garlic Chicken without the chillies?
Jean: Yes of course. Would you like any appetisers?
Mona: No, thank you. But we'd like a plate of steamed vegetables
with our meal.
Jean: Fine. And would you like boiled or coconut rice with that?
Mona: Boiled please.
Jack: I'll have coconut rice please.
Jean: Fine. Will there be anything else?
Mona: No thank you.
L1: Berikut latihan untuk anda pelajari dan praktekkan agar anda dapat mengingatnya sampai kita bertemu kembali pada pelajaran berikut.
Eng: Is the fish?
Is the fish?
Is the fish very hot?
Yes, it is
Yes, it is
Yes, it's very, very hot
Eng: Is the fish?
Is the fish?
Is the fish very hot?
Yes, it is
Yes, it is
Yes, it's very, very hot
# Lesson 7 – In the restaurant
Pelajaran 7: Di Restoran
Jean: Your Crispy Fish and…
…your Garlic Chicken and vegetables.
Mona: Oh dear.
Jean: Is there a problem?
Mona: There seems to be some mistake. I asked for no chillies. This chicken has chillies.
Jean: Oh, yes. I see. I'm sorry. I'll get you another one straight away.
Jean: Your Crispy Fish
and your Garlic Chicken and vegetables.
L1: Ikan Goreng Kering dan Ayam Masak Bawang Putih, dan sayurannya.
Mona: Oh dear.
L1: Aduh.
Jean: Is there a problem?
L1: Ada apa?
Mona: There seems to be some mistake. I asked for no chillies. This chicken has chillies.
L1: Kelihatannya ada yang keliru. Saya minta ayam tanpa cabe. Tapi ini pakai cabe.
Jean: Oh, yes. I see. I'm sorry. I'll get you another one straight away.
L1: Oh, ya. Maaf. Akan segera saya ganti dengan yang baru.
L1: Coba dengarkan bagaimana Jean menanyakan apakah ada masalah:
Jean: Is there a problem?
L1: Ada apa?
L1: Ia juga dapat bertanya, "Is everything OK", atau "Is everything alright?".
Coba dengarkan dan ulangi:
Eng: Is there a problem?
Is there a problem?
Is everything OK?
Is everything OK?
Is everything alright?
L1: Coba dengarkan bagaimana Jean kemudian meyakinkan Mona bahwa ia akan memperbaiki kekeliruan itu secepatnya
Jean: I'll get you another one straight away.
L1: Akan segera saya ganti dengan yang baru.
L1: "Straight away" adalah cara untuk mengatakan "sekarang juga". Seperti juga pada Percakapan Kedua dalam Pelajaran Keempat, ketika Mona meminta setrika di kamarnya, Leo mengatakan:
Leo: I'll see to it right away.
L1: I'll see to it right away. "Straight away" dan "Right away" adalah ungkapan-ungkapan pendek yang berguna untuk meyakinkan tamu bahwa anda memperhatikan permintaan mereka dan akan mengusahakannya dengan segera.
Mari kita berlatih: Coba dengarkan dan ulangi.
Eng: Straight away.
I'll see to it straight away.
I'll get you another straight away.
Right away.
I'll see to it right away.
I'll get you another right away.
L1: Sekarang coba dengarkan percakapan itu lagi. Anda akan diberi waktu untuk mengulang setiap kalimat Jean.
Jean: Your Crispy Fish…
Jean: ...and your Garlic Chicken and vegetables.
Mona: Oh dear.
Jean: Is there a problem?
Mona: There seems to be some mistake. I asked for no chillies.
This chicken has chillies.
Jean: Oh, yes. I see.
Jean: I'm sorry.
Jean: I'll get you another one straight away.
L1: Anda sedang mendengarkan ' Bahasa Inggris Pariwisata" dari Radio Australia.
Eng: Lesson seven. In the restaurant.
L1: Pelajaran Ketujuh. Di restoran.
L1: Coba dengarkan baik-baik, kata-kata baru dan ungkapan dalam percakapan berikut:
Jean: There was a slight mix up in the kitchen. We're very busy tonight.
Here is your Garlic Chicken without the chillies. I apologise for any
inconvenience.
Mona: No worries.
Jean: Would you like anything else to drink?
Mona: No, thanks.
Jack: I'm right, thank you.
L1: Coba dengarkan percakapan itu lagi dengan terjemahannya.
Jean: There was a slight mix up in the kitchen. We're very busy tonight.
Here's your Garlic Chicken without the chillies. I apologise for
any inconvenience.
L1: Ada sedikit kesimpang-siuran di dapur. Kami sibuk sekali malam ini.
Ini Ayam masak bawang putih tanpa cabe yang anda pesan. Saya minta maaf.
Mona: No worries.
L1: Tidak apa-apa.
Jean: Would you like anything else to drink?
L1: Mau minum apa lagi?
Mona: No, thanks.
L1: Tidak, terima kasih.
Jack: I'm right, thank you.
L1: Tidak, terima kasih.
L1: Penting untuk diingat bahwa meminta maaf atas sesuatu kesalahan bukan berarti mengaku salah. Itu semata-mata hanya untuk menyatakan simpati pada ketidak-nyamanan yang dirasakan tamu anda. Tamu-tamu berbahasa Inggris, yang merasa kecewa oleh sesuatu kekeliruan, biasanya mengharapkan pernyataan simpati ini. Yang dipersoalkan seringkali bukan karena kesalahan anda, dan anda mungkin tidak ingin mengucapkan maaf. Jadi jangan menganggap bahwa itu permintaan maaf anda pribadi, melainkan permintaan maaf atas nama majikan anda.
Dan seperti biasa, jangan lupa mengadakan kontak mata dengan tamu ketika berbicara, untuk menunjukkan ketulusan. Coba dengarkan bagaimana Jean merespon ketika Mona melihat cabe di makanannya.
Jean: Oh yes, I see. I'm sorry.
L1: Oh ya. Maaf.
L1: Kemudian ia menjelaskan masalahnya dan menambahkan:
Jean: I apologise for any inconvenience.
L1: Saya minta maaf.
L1: Mari Kita berlatih.
Coba dengarkan dan ulangi.
Eng: Inconvenience.
Inconvenience.
I'm sorry.
I'm sorry.
I'm sorry for the inconvenience.
I'm sorry for the inconvenience.
I apologise.
I apologise.
I apologise for any inconvenience.
I apologise for any inconvenience.
L1: Sekarang silahkan anda mencobanya. Anda akan mendengar empat orang tamu mengajukan keluhan. Pertama dalam bahasa Indonesia dan kemudian dalam bahasa Inggris. Kalau anda mendengar bunyi lonceng, jawablah dengan "I'm sorry" atau "I apologise". Kemudian anda akan mendengar jawaban yang lengkap dan diberi waktu untuk mengulangnya.
L1: Mbak pelayan, makanan saya dingin.
Eng: Waiter, my meal is cold.
I'm sorry. I'll get you another straight away.
L1: Ada lalat di dalam sup saya.
Eng: There's a fly in my soup.
I apologise. I'll get you another straight away.
L1: Kamar saya terlalu berisik.
Eng: My room is too noisy.
I apologise. I'll see to it straight away.
L1: Tidak ada tilpun di kamar saya.
Eng: There's no phone in my room.
I apologise. I'll see to it right away.
L1: Mari kita dengarkan bagian percakapan ini lagi. Anda akan diberi waktu untuk mengulang setiap kalimat Jean.
Jean: Your Crispy Fish and …
… your Garlic Chicken and vegetables.
Mona: Oh dear.
Jean: Is there a problem?
Mona: There seems to be some mistake. I asked for no chillies. This chicken
has chillies.
Jean: Oh, yes. I see. I'm sorry. I'll get you another one straight away.
Jean: There was a slight mix up in the kitchen.
Jean: We're very busy tonight.
Jean: Here's your Garlic Chicken without the chillies.
Jean: I apologise for any inconvenience.
Mona: No worries.
Jean: Would you like anything else to drink?
Mona: No, thanks.
Jack: I'm right, thank you.
L1: Berikut latihan untuk anda pelajari dan pratekkan agar anda dapat mengingatnya sampai kita bertemu kembali pada pelajaran berikut.
Eng: Is there a problem?
A problem
With your pies?
I apologise,
Apologise,
I a-pol-o-gise!
Eng: Is there a problem?
A problem
With your pies?
I apologise,
Apologise,
I a-pol-o-gise!

# Lesson 8 – In the restaurant (continued)
Pelajaran 8 Di Restoran (lanjutan)

Jean: Your Crispy Fish and …
… your Garlic Chicken and vegetables.
Mona: Oh dear.
Jean: Is there a problem?
Mona: There seems to be some mistake. I asked for no chillies. This chicken
has chillies.
Jean: Oh, yes. I see. I'm sorry. I'll get you another one straight away.
Jean: There was a slight mix up in the kitchen. We're very busy tonight.
Here is your Garlic Chicken without the chillies. I apologise for any
inconvenience.
Mona: No worries.
Jean: Would you like anything else to drink?
Mona: No, thanks.
Jack: I'm right, thank you.
L1: Sekarang kita lanjutkan dengan Pelajaran Kedelapan : Di Restoran, dengan terjemahannya.
Jack: That was delicious, thank you.
L1: Enak sekali, terima kasih.
Jean: I'm glad you liked it, sir.
Now, would you like to see the dessert menu?
L1: Syukur kalau anda suka.
Sekarang, apakah anda ingin melihat menu untuk pencuci mulut?
Jack: No, thanks.
L1: Tidak, terima kasih.
Mona: Just the bill, thank you.
L1: Tolong bonnya, terima kasih.
L1: Mengajukan saran : "Would you like?", Apakah anda ingin... Beberapa kali, dalam kesempatan ini, Jean menanyakan kepada tamu-tamunya, makanan apa yang mereka inginkan atau apa yang ingin mereka lakukan. Pola yang digunakannya sama setiap kali. Coba dengarkan:
Jean: Would you like to see a menu?
L1: Apakah anda ingin melihat menunya?
Jean: Would you like any appetisers?
L1: Apakah anda ingin memesan makanan pembuka?
Jean: Would you like boiled or coconut rice with that?
L1: Anda ingin nasi biasa atau nasi lemak?
Jean: Would you like to see the dessert menu?
L1: Apakah anda ingin melihat menu untuk pencuci mulut?
L1: Mari kita berlatih. Coba dengarkan dan ulangi.
Eng: Would you like?
Would you like to see a menu?
Would you like boiled or coconut rice?
Would you like dessert?
L1: Sekarang, silahkan anda mencobanya. Pertama anda akan mendengar saran dalam bahasa Indonesia, kemudian dalam bahasa Inggris. Kalau anda mendengar suara lonceng berarti anda diberi waktu untuk mengajukan saran, diawali dengan "Would you like". Kemudian untuk mencek jawabannya, anda akan mendengarnya dalam bahasa Inggris dan anda diberi waktu lagi untuk mengulangnya.
L1: Ingin minum?
Eng: Something to drink?
Eng: Would you like something to drink?
L1: Ingin memesan sekarang?
Eng: To order now?
Eng: Would you like to order now?
L1: Ingin melihat menu?
Eng: To see a menu?
Eng: Would you like to see a menu?
L1: Coba dengarkan lagi bagaimana Jean mengajukan saran menyangkut pilihan:
Jean: Would you like boiled or coconut rice with that?
L1: Anda ingin nasi biasa atau nasi lemak?
L1: "Nasi biasa atau nasi lemak". "Atau" adalah kata yang digunakan untuk menanyakan pilihan.
Mari kita berlatih.
Coba dengarkan dan ulangi.
Eng: Or.
Or.
Boiled or coconut rice?
Would you like boiled or coconut rice?
Tea or coffee?
Would you like tea or coffee?
A single or double room?
Would you like a single or double room?
L1: Sekarang coba dengarkan kembali percakapan tadi. Anda akan diberi waktu untuk mengulang setiap kalimat Jean.
Jack: That was delicious, thank you.
Jean: I'm glad you liked it, sir.
Jean: Now, would you like to see the dessert menu?
Jack: No, thanks.
Mona: Just the bill, thank you.
L1: Anda sedang mendengarkan: "Bahasa Inggris Pariwisata" dari Radio Australia.
Eng: Lesson eight. In the restaurant.
L1: Pelajaran Kedelapan. Di Restoran.
Perhatikan kata-kata baru dan ungkapan dalam percakapan berikut dengan terjemahannya.
Mona: Waitress, there seems to be some mistake.
L1: Kelihatannya ada kekeliruan.
Jean: Is there a problem?
L1: Ada masalah?
Mona: I don't understand what this extra $2 is for. Is it a tip?
L1: Tambahan $2 ini untuk apa, ya?. Apakah ini tip?
Jean: Let me see. Ah, that's for use of the towels.
L1: Sebentar. Ah, ini untuk penggunaan lap.
Mona: The towels?
L1: Lap?
Jean: Yes, the cold towels.
L1: Ya, lap basah.
Mona: I see.
L1: Oh.
Jack: Oh yes, they were lovely towels.
L1: Oh, ya, lapnya memang bagus.
Jean: I'll just get your change.
L1: Saya ambilkan kembalinya.
Jack: You can keep the change.
L1: Tidak usah.
Jean: Thank you, sir.
L1: Terima kasih.
L1: Kadang-kadang tamu mempertanyakan tentang bonnya. Ini mungkin karena salah pengertian menyangkut bahasa atau perincian dalam bon yang tidak dimengerti. Seringkali solusinya hanya dengan menjelaskan biaya tambahan atau satu item yang tidak diingat oleh tamu itu.
Coba dengarkan bagaimana Jean menjelaskan biaya tambahan:
Jean: Ah, that's for use of the towels.
L1: "That's for" adalah bentuk singkat dari "that is for ". Ini adalah ungkapan paling umum yang digunakan dalam situasi ini. Mari kita dengarkan beberapa contoh dengan terjemahannya.
Eng: That's for the extra coffee.
L1: Itu untuk tambahan kopi.
Eng: That's for corkage.
L1: Itu pungutan untuk membuka botol minuman yang anda bawa.
Eng: That's for the phone call to Australia.
L1: Itu untuk tilpun ke Australia.
L1: Mari kita berlatih.
Coba dengarkan dan ulangi.
Eng: That's for corkage.
That's for the extra coffee.
That's for the use of the towels.
That's for the phone call to Australia.
L1: Sekarang coba dengarkan bagian terakhir dari percakapan. Anda akan diberi waktu untuk mengulang setiap kalimat Jean.
Mona: Waitress, there seems to be some mistake.
Jean: Is there a problem?
Mona: I don't understand what this extra $2 is for.
Mona: Is it a tip?
Jean: Let me see.
Jean: Ah, that's for use of the towels.
Mona: The towels?
Jean: Yes, the cold towels.
Mona: I see.
Jack: Oh yes, they were lovely towels.
Jean: I'll just get your change.
Jack: You can keep the change.
Jean: Thank you, sir.
L1: Sekarang coba dengarkan seluruh percakapan Di Restoran dari Pelajaran
Ketujuh dan Kedelapan.
Jean: Your Crispy Fish and …
… your Garlic Chicken and vegetables.
Mona: Oh dear.
Jean: Is there a problem?
Mona: There seems to be some mistake. I asked for no chillies. This chicken
has chillies.
Jean: Oh, yes. I see. I'm sorry. I'll get you another one straight away.
Jean: There was a slight mix up in the kitchen. We're very busy tonight.
Here is your Garlic Chicken without the chillies. I apologise for any
inconvenience.
Mona: No worries.
Jean: Would you like anything else to drink?
Mona: No, thanks.
Jack: I'm right, thank you.
Jack: That was delicious, thank you.
Jean: I'm glad you liked it, sir.
Now, would you like to see the dessert menu?
Jack: No, thanks.
Mona: Just the bill, thank you.
Mona: Waitress, there seems to be some mistake.
Jean: Is there a problem?
Mona: I don't understand what this extra $2 is for. Is it a tip?
Jean: Let me see. (PAUSE) Ah, that's for use of the towels.
Mona: The towels?
Jean: Yes, the cold towels.
Mona: I see.
Jack: Oh yes, they were lovely towels.
Jean: I'll just get your change.
Jack: You can keep the change.
Jean: Thank you, sir.
L1: Berikut latihan untuk anda pelajari dan pratekkan agar anda dapat mengingatnya sampai kita bertemu kembali pada pelajaran berikut.
Eng: Would you like?
Would you like?
Coffee or tea?
Thank you
Thank you
I'd like a cup of tea!
Eng: Would you like?
Would you like?
Coffee or tea?
Thank you
Thank you
I'd like a cup of tea!

Lesson 9 – Giving directions
Pelajaran 9: Memberi Petunjuk Jalan

Leo: Good morning, Ms White, Mr Webber.
L1: Selamat pagi, Ms White, Mr Webber.
Jack: Good morning, Leo.
L1: Selamat pagi, Leo.
Mona: Hi, Leo. Is there a major shopping centre nearby?
L1: Hai, Leo. Apakah ada mall yang besar di dekat sini?
Leo: The Starlight Mall has over a hundred shops. I'm sure you'll find what
you want there.
L1: Ada.The Starlight Mall mempunyai lebih dari seratus toko. Anda pasti akan menemukan apa yang anda cari disana.
Mona: How do we get there?
L1: Bagaimana kami pergi kesana?
Leo: Well, turn right outside the hotel and left at the traffic lights.
Go straight up the street, cross at the next set of lights and turn
right at the pink tower…
L1: Belok ke kanan di luar hotel dan ke kiri di lampu merah.
Jalan terus, melintasi lampu merah berikutnya dan belok ke kanan di menara merah muda ...
Mona: Oh dear, that's too hard to remember.
L1: Aduh, terlalu sulit mengingatnya.
Leo: Well then, what about a taxi? You can get one just outside the hotel.
L1: Kalau begitu, bagaimana kalau naik taksi saja? Banyak taksi yang menunggu di luar hotel ini.
L1: Coba dengarkan dan ulangi ungkapan-ungkapan yang menunjukkan arah.
L1: Belok ke kanan.
Leo: Turn right.
L1: Belok ke kanan di luar hotel ini.
Leo: Turn right outside the hotel.
L1: Belok kekiri
Leo: Turn left.
L1: Belok ke kiri di lampu merah.
Leo: Turn left at the traffic lights.
L1: Menyeberang.
Leo: Cross.
L1: Menyeberang di lampu merah berikut.
Leo: Cross at the next set of lights.
L1: Jalan terus.
Leo: Walk straight.
L1: Jalan terus sepanjang jalan itu.
Leo: Walk straight up the street.
L1: Perhatikan bahwa Leo menyebutkan beberapa petunjuk, seperti lampu merah dan menara berwarna merah muda, bukannya nama jalan. Ini karena banyak turis berbahasa Inggris tidak akan dapat membaca nama-nama jalan dalam bahasa lain.
Sekarang coba dengarkan bagaimana Leo menyarankan untuk naik taksi, yang dalam bahasa Inggris disebut "taxi" atau "cab".
Leo: Well then, what about a taxi?
L1: Anda dapat menggunakan ungkapan "how about" yang artinya "bagaimana kalau...", atau yang lebih formal "May I suggest...", boleh saya sarankan.
Coba dengarkan dan ulangi.
Eng: What about?
What about a taxi?
How about?
How about a taxi?
May I suggest?
May I suggest a cab?
L1: Coba dengarkan lagi percakapan tadi. Anda akan diberi waktu untuk
mengulang setiap kalimat Leo.
Leo: Good morning, Ms White, Mr Webber.
Jack: Good morning, Leo.
Mona: Hi, Leo. Is there a shopping centre nearby?
Leo: The Starlight Shopping Centre has over a hundred shops.
Leo: I'm sure you'll find what you want there.
Mona: And how do we get there?.
Leo: Well, turn right outside the hotel,
Leo: …and left at the traffic lights.
Leo: Go straight up the street,
Leo: …cross at the next set of lights
Leo: …and turn right at the pink tower …
Mona: Oh dear, that's too hard to remember.
Leo: Well then, what about a taxi?
Leo: You can get one just outside the hotel.
L1: Anda sedang mendengarkan "Bahasa Inggris Pariwisata dari Radio
Australia.
Eng: Lesson nine. Giving directions.
L1: Pelajaran Kesembilan. Memberi Petunjuk Jalan.
L1: Coba dengarkan kembali percakapan tadi:
Leo: Good morning, Ms White, Mr Webber.
Jack: Good morning, Leo.
Mona: Hi, Leo. Is there a shopping centre nearby?
Leo: The Starlight Centre has over a hundred shops.
Leo: I'm sure you'll find what want there.
Mona: And how do we get there?
Leo: Well, turn right outside the hotel,
Leo: …and left at the traffic lights.
Leo: Go straight up the street,
Leo: …cross at the next set of lights
Leo: …and turn right at the pink tower. …
Mona: Oh dear, that's too hard to remember.
Leo: Well then, what about a taxi?
Leo: You can get one just outside the hotel.
L1: Coba dengarkan percakapan selanjutnya dengan terjemahannya:
Jack: I don't mind walking, Mona… We turn right outside the hotel, Leo?
L1: Saya tidak keberatan jalan kaki, Mona ...Kita belok ke kanan di luar hotel, Leo?
Leo: Yes, that's right. Then left at the traffic lights.
L1: Betul. Kemudian ke kiri di lampu merah.
Jack: Turn left?
L1: Belok ke kiri?
Leo: That's right. Then walk straight up the street (and …)
L1: Betul. Lalu jalan terus dan ...
Mona (interrupting): How long does it take to walk there?
L1: Berapa lama jalan kaki kesana?
Leo: It takes about 10 minutes.
L1: Kira-kira 10 menit.
Mona: Then let's get a cab, Dad. Thanks anyway, Leo.
L1: Kalau begitu, kita naik taksi saja, ayah. Terimakasih Leo.
Leo: My pleasure.
L1: Sama-sama.
L1: Hmmmm. Coba dengarkan bagaimana Leo yang selalu sabar menjawab Jack yang meminta penjelasan.
Jack: We turn right outside the hotel, Leo?
Leo: Yes, that's right.
Jack: Turn left?
Leo: That's right.
L1: Coba dengarkan dan ulangi.
Eng: That's right.
That's right.
Yes, that's right.
Yes, that's right.
L1: Anda perhatikan tadi, dua arti yang berbeda dari kata "right" dalam pelajaran ini. Kata yang sama, "right", dapat menunjukkan arah, seperti "turn right", atau dapat juga berarti 'benar', seperti "that's right".
L1: Sekarang coba dengarkan bagaimana Leo melukiskan waktu yang diperlukan untuk berjalan kaki ke mall.
Leo: It takes about 10 minutes.
L1: Kira-kira 10 menit.
L1: Coba dengarkan dan ulangi ungkapan dalam bahasa Inggris.
L1: Kira-kira 10 menit.
Eng: It takes about 10 minutes.
L1: Kira-kira satu jam.
Eng: It takes an hour.
L1: Kira-kira 40 menit.
Eng: It takes 40 minutes.
L1: Sekarang silahkan anda mencobanya. Anda akan mendengar tiga pertanyaan, pertama dalam bahasa Indonesia dan kemudian dalam bahasa Inggris. Kemudian anda akan diberi petunjuk waktu, seperti misalnya "five minutes". Kalau anda mendengar bunyi lonceng, jawablah pertanyaan itu dengan, misalnya, "it takes five minutes", kemudian anda akan mendengar jawabannya dan diberi waktu untuk mengulanginya.
L1: Berapa lama naik mobil ke kota?
Eng: How long is the drive to the city?
Twenty minutes.
It takes twenty minutes.
L1: Berapa lama pesiar laut di pelabuhan?
Eng: How long does the harbour cruise take?
About four hours.
It takes about four hours.
L1: Berapa lama sampai ke gunung?
Eng: How long does it take to get to the mountains?
Two days.
It takes two days.
L1: Coba dengarkan kembali bagian terakhir dari percakapan itu. Anda akan diberi waktu untuk mengulang setiap kalimat Leo.
Jack: I don't mind walking, Mona…
Jack: We turn right outside the hotel, Leo?
Leo: Yes, that's right.
Leo: Then left at the traffic lights.
Jack: Turn left?
Leo: That's right.
Leo: Then walk straight up the street.
Mona: How long does it take to walk there?
Leo: It takes about 10 minutes.
Mona: Then let's get a cab, Dad. Thanks anyway, Leo.
Leo: My pleasure.
L1: Sekarang mari kita dengarkan kembali percakapan seluruhnya.
Leo: Good morning, Ms White, Mr Webber.
Jack: Good morning, Leo.
Mona: Hi, Leo. Is there a shopping centre nearby?
Leo: The Starlight Shopping Centre has over a hundred shops.
Leo: I'm sure you'll find what want there.
Mona: And how do we get there?
Leo: Well, turn right outside the hotel,
Leo: …and left at the traffic lights.
Leo: Go straight up the street,
Leo: …cross at the next set of lights…
Leo: …and turn right at the pink tower. …
Mona: Oh dear, that's too hard to remember.
Leo: Well then, what about a taxi?
Leo: You can get one just outside the hotel.
Jack: I don't mind walking, Mona…
Jack: We turn right outside the hotel, Leo?
Leo: Yes, that's right.
Leo: Then left at the traffic lights.
Jack: Turn left?
Leo: That's right.
Leo: Then walk straight up the street…
Mona: How long does it take to walk there?
Leo: It takes about 10 minutes.
Mona: Then let's get a cab, Dad. Thanks anyway, Leo.
Leo: My pleasure.
L1: Berikut latihan untuk anda pelajari dan praktekkan agar anda dapat mengingatnya sampai kita bertemu kembali pada pelajaran berikutnya.
Eng: Turn right at the traffic lights
and left at the tower
That's right,
That's right,
It takes about an hour.
Eng: Turn right at the traffic lights
and left at the tower
That's right,
That's right,
It takes about an hour.

Tidak ada komentar: